Tag: gajah mada

Jangan Lupakan Sejarah, Detailing RI Gajah Mada – Flagship Pertama ALRI dengan Komandan Mayor RE Martadinata

Setiap zaman yang menandakan perjalanan TNI AL, selalu dikenal istilah flagship, yakni kapal perang yang dipersepsikan sebagai yang tercanggih di armada kapal eskorta. Bila saat ini flagship armada TNI AL adalah dua frigat RE Martadina Class, maka rangkaian sejarah telah mencatat, bahwa flagship pertama TNI AL (d/h ALRI) adalah KRI (RI) Gajah Mada, yang komandan pertamanya adalah Mayor RE Martadinata. (more…)

The King of Battle Artillery – TNI Angkatan Laut

buku

 “Tuhan berpihak pada pasukan pemilik artileri terbaik.” – Napoleon

Kutipan di atas menggambarkan betapa reputasi kesenjataan artileri sangat vital dan mematikan dalam pertempuran. Dalam Perang Dunia I, Perang Dunia II, bahkan perang yang lebih kuno, Perang Napoleon, artileri terus bertahan menjadi persenjataan yang paling efektif dan mematikan. Kekuatan artileri yang mumpuni membuka masuknya elemen infanteri menuju area lawan, mempersingkat jalannya peperangan dan menghancurkan sisi pertahanan dengan cara yang efektif pula. (more…)